Kilang Balongan Cetak Sejarah, Program Gagak Winangsih Bawa Pulang PROPER Emas. (foto/mandanews.id/dok.) Indramayu, Mandanews.id – Setelah tiga tahun sempat vakum dari daftar peraih penghargaan bergengsi Program Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup (PROPER), Kilang Balongan kembali kukuhkan posisinya ...

Manokwari, Mandanews.id – Sosialisasi program Makan Bergizi Gratis (MBG) hadir di Manokwari Selatan Jumat, 21 Februari 2025. Kegiatan sosialisasi ini dilakukan oleh DPR RI dan mitra kerja Badan Gizi Nasional (BGN) dalam meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM).Acara sosialisasi ini dilaksanakan ...

Cetak Rekor, Kilang Balongan Raih Penghargaan PROPER EMAS ke-7. (foto/mandanews.id/red.) Indramayu, Mandanews.id – Kilang Balongan raih Penghargaan Public Disclosure Program for Environmental Compliance (PROPER)/Program Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup dengan kategori EMAS tahun 2024 dan menjadi yang ...

Reses anggota DPRD Kabupaten Indramayu, Amri Amrullah, M.Pd. masa persidangan I 2025. (foto/mandanews.id/red) Indramayu, Mandanews.id – Anggota DPRD Kabupaten Indramayu dari Fraksi PKB, Amri Amrullah, kembali turun langsung ke masyarakat untuk menyerap aspirasi warga di Daerah Pemilihan (Dapil) VI. Dalam ...

Rapat fraksi PKB DPRD Kabupaten Indramayu. (foto/mandanews.id/red) Indramayu, Mandanews.id – Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) DPRD Kabupaten Indramayu melontarkan kritik tajam terhadap Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Bupati Indramayu Tahun 2024. Mereka menyoroti banyaknya program yang hanya sebatas wacana tanpa realisasi ...

Cirebon, Mandanews.id – PT Kereta Api Indonesia (Persero) menetapkan masa Angkutan Lebaran 1446H/Tahun 2025 selama 22 hari mulai 21 Maret hingga 11 April 2025. Selama 22 hari, KAI akan mengoperasionalkan 9.572 perjalanan kereta api, jumlah tersebut berasal dari 8.492 perjalanan ...

Makassar, Mandanews.id – Pemerintah terus menggencarkan upaya perbaikan gizi masyarakat melalui Program Makan Bergizi Gratis (MBG). Sosialisasi program ini berlangsung di Kecamatan Mariso, Kota Makassar, sebagai bagian dari kampanye nasional untuk menekan angka stunting dan meningkatkan kualitas sumber daya manusia ...

Polytama Beri Dukungan Untuk Tim Gabungan dalam Pencarian Nelayan Hilang di Perairan Limbangan. (foto/mandanews.id/dok.) Indramayu, Mandanews.id – Kepedulian terhadap masyarakat sekitar di wilayah operasional perusahaan kembali ditunjukkan oleh Polytama Propindo saat insiden hilangnya seorang Anak Buah Kapal (ABK) nelayan. Peristiwa ...

Bandung, Mandanews.id – Dalam upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui pemenuhan gizi yang lebih baik, DPR RI bekerja sama dengan Badan Gizi Nasional (BGN) menggelar sosialisasi Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Pamekaran, Soreang, Kabupaten Bandung, pada Jumat (21/2/2025). Acara ini ...

Sumedang, Mandanews.id — Wakil Gubernur Jawa Barat Erwan Setiawan mengatakan, Pramuka punya peran dalam membangun karakter generasi muda. Pramuka juga dapat menstimulus generasi muda untuk menebar kebermanfaatan di masyarakat. Hal itu dikatakan Erwan saat menghadiri Kegiatan Gebyar Scout Spensa (GSS) ...